Dortmund Pagari Aubameyang Dengan Harga 60 Juta

Dortmund Pagari Aubameyang Dengan Harga 60 Juta

Berita olahraga dan Prediksi sepakbola terkini seputar kejadian dan info terhangat dari lapangan hijau, serta berbagai persiapan tim, gosip, infotaiment, jadwal bola, prediksi skor, Liga Champions, Indonesia, Spanyol, Inggris, Italia, dan juga berita terkini MotoGP. Informasi berita tentang: Dortmund Pagari Aubameyang Dengan Harga 60 Juta


Berita Bola – Borussia Dortmund rupanya tahu bahwa Barcelona tengah mengincar striker tajam mereka, Pierre-Emerick Aubameyang, hingga langsung memasang harga tinggi pada sang pemain.


Pemain asal Gabon itu tampil bagus di Bundesliga musim ini dan ada banyak klub yang tertarik untuk merekrutnya, termasuk Barcelona. Laporan dari Mundo Deportivo mengklaim pemain berusia 26 tahun memiliki kontrak hingga 2020 dan bernilai sekitar 35 juta euro.


Namun demikian, Bild mengklaim bahwa Dortmund takkan bersedia membuka negosiasi kecuali ada klub yang bersedia membayar minimal 60 juta euro untuk mantan pemain AC Milan tersebut.


Aubameyang sendiri sempat mengatakan pada BBC: “Saya sempat bermimpi bermain di Spanyol. Namun saya sekarang merasa bahagia di sini.”


Selain Barcelona, Arsenal kabarnya juga tertarik mengamankan jasa Aubamey ang.





Dortmund Pagari Aubameyang Dengan Harga 60 Juta Demikian hasil ulasan Dortmund Pagari Aubameyang Dengan Harga 60 Juta, ikuti perkembangan berita olahraga terkini dan prediksi skor bola menarik lainnya di situs topbola.net.
--
This message has been scanned for viruses and dangerous content by
E.F.A. Project, and is believed to be clean.

Related Posts


Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.